Monday, 6 June 2016

Aksi Sosial / Kesehatan Dalam Rangka Tahun Keluarga HKBP di HKBP GLUGUR Medan


Pada hari sabtu 21 Mei 2016, telah berlangsung aksi sosial dan kesehatan di HKBP Glugur,
dimana kegiatan tersebut meliputi pemeriksaan kesehatan antara lain,
tekanan darah,gula darah dan tulang keropos. 


Kegiatan ini terselanggara atas kerjasama Panitia tahun keluarga HKBP Glugur 2016,
Produsen Susu Entrasol, Produsen Fitbar dan Susu Zee. 




Related Posts

Aksi Sosial / Kesehatan Dalam Rangka Tahun Keluarga HKBP di HKBP GLUGUR Medan
4 / 5
Oleh

Mau Berlangganan Renungan Mingguan tiap Minggunya?

Ketik Email Anda Yang Aktif Disini